Membangun kemandirian peserta didik Kampung Inggris Parit Baru dalam belajar Bahasa Inggris

Authors

  • Aunurrahman Aunurrahman IKIP PGRI Pontianak http://orcid.org/0000-0001-7561-2579
  • Rustam Rustam
  • Citra Kusumaningsih
  • Tri Kurniawati
  • Dedi Irwan
  • Sahrawi Sahrawi
  • Maliqul Hafis
  • Finny Anita
  • Muhammad Iqbal Ripo Putra
  • Desi Sri Astuti
  • Dian Shinta Sari
  • Elly Syahadati
  • Ageung Darajat
  • Yulia Ramadhiyanti
  • Diah Astriyanti

DOI:

https://doi.org/10.31571/gervasi.v5i3.2508

Keywords:

membangun kemandirian belajar bahasa Inggris, kampung Inggris, pengajaran eksplisit, bimbingan tutor

Abstract

Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris mengadakan program pengabdian kepada masyarakat yaitu membangun kemandirian peserta didik Kampung Inggris Parit Baru dalam belajar Bahasa Inggris menggunakan pengajaran eksplisit dan bimbingan tutor. Kampung Inggris melibatkan 137 peserta didik. Kegiatan ini dilakukan dari tanggal 22, 29 Pebruari, 7 dan 14 Maret 2020 di Kantor Desa Parit Baru, Kubu Raya. Catatan lapangan yang telah dianalisis secara tematik menunjukkan bahwa pengajaran eksplisit dan bimbingan tutor membantu membangun kemandirian peserta didik dalam belajar Bahasa Inggris. Dapat disimpulkan bahwa program pengabdian kepada masyarakat telah berhasil membantu membangun kemandirian preserta didik dalam belajar Bahasa Inggris

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Aunurrahman Aunurrahman, IKIP PGRI Pontianak

Dosen Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris IKIP PGRI Pontianak

Downloads

Published

2021-12-31

How to Cite

Aunurrahman, A., Rustam, R., Kusumaningsih, C., Kurniawati, T., Irwan, D., Sahrawi, S., … Astriyanti, D. (2021). Membangun kemandirian peserta didik Kampung Inggris Parit Baru dalam belajar Bahasa Inggris. GERVASI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(3), 310–321. https://doi.org/10.31571/gervasi.v5i3.2508