HILIRISASI PENELITIAN MELALUI PROGRAM IBM BAGI GURU SD DI DAERAH PERBATASAN KABUPAEN SANGGAU
DOI:
https://doi.org/10.31571/gervasi.v1i1.666Abstract
Tujuan dari ipteks bagi masyarakat (pengabdian) adalah untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan guru sekolah dasar dalam menyusun dan melaksanakan penelitian tindakan kelas melalui pemanfaatan model, strategi, pendekatan pembelajaran dan pengembangan teknologi dengan metode seminar, pelatihan (workshop) dan pendampingan di sekolah. Luaran dari kegiatan adalah meningkatnya pengetahuan, keterampilan serta kemampuan guru di sekolah dalam penulisan karya ilmiah penelitian pada jenis penelitian tindakan kelas yang ditunjukkan dengan adanya produk hasil penelitian tindakan kelas oleh guru. Jasa berupa kerja sama yang berkesinambungan dalam pelaksanaan penelitian tindakan kelas yang dilakukan oleh guru melalui program pendampingan dalam menyusun, membuat, dan menghasilkan media pembelajaran sebagai instrumen penelitian, kerja sama dalam penyusunan dan/atau publikasi ilmiah pada jurnal nasional, serta laporan kegiatan dan artikel ilmiah yang diterbitkan pada jurnal nasional.
Kata Kunci: model dan strategi pembelajaran, karya ilmiah, daerah perbatasan.
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors should sign the copyright transfer agreement when they have approved the final proofs sent by GERVASI prior to the publication.