PENGARUH PENGGUNAAN MODEL BLENDED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS X TKR SMK PUTRA KHATULISTIWA PONTIANAK

Authors

  • Kiki Sakillah Program Studi PPKN Fakultas IPPS IKIP PGRI Pontianak
  • Hemafitria Hemafitria IKIP PGRI Pontianak
  • Hadi Rianto IKIP PGRI Pontianak

DOI:

https://doi.org/10.31571/pkn.v4i2.2108

Keywords:

Model Blended Learning, hasil belajar, ppkn

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk memperoleh informasi tentang pengaruh model Blended Learning terhadap hasil belajar siswa kelas X  SMK Putra Khatulistiwa Pontianak. Tujuan khusus yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah mendeskripsikan: Hasil belajar siswa sebelum dan sesudah diterapkan model pembelajaran berbasis Blended Learning, pengaruh sesudah model pembelajaran berbasis Blended Learning terhadap hasil belajar siswa pada materi Kewenangan Lembaga-Lembaga Negara di kelas X SMK Putra Khatulistiwa Pontianak. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan bentuk penelitian Pre-Experimental dan rancangan penelitian one-grup pretest-posttest teknik pengumpul data yaitu teknik pengukuran dan dokumenter alat pengumpul data yaitu tes dan dokumentasi. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas X SMK Putra Khatulistiwa Pontianak yang terdiri dari tiga kelas. Pengambilan sampel menggunakan cluster random sampling sehingga diperoleh kelas X TKR SMK Putra Khatulistiwa Pontianak. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik pengukuran data dengan tes pilihan ganda. Hasil uji hipotesis diperoleh rata-rata hasil belajar siswa dengan model Blended Learning 80,77. Analisis data menggunakan uji t untuk hasil belajar siswa diperoleh t 9,85>0,1696, sehingga Ha diterima dan hasil perhitungan effect size untuk model Blended Learning terdapat pengaruh model Blended Learning dengan  Es sebesar 1,85>0,8 data tergolong tinggi.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Kiki Sakillah, Program Studi PPKN Fakultas IPPS IKIP PGRI Pontianak

Program Studi PPKn

Hemafitria Hemafitria, IKIP PGRI Pontianak

Program Studi PPKN

Hadi Rianto, IKIP PGRI Pontianak

Program Studi PPKN

References

Carman, J. (2005). Blended Learning design: Five key ingredients, diunduh 20 Maret 2011, dari. PENGARUH MODEL BLENDED LEARNING TERHADAP MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR SISWA SMK, 2.

Darmawan, D. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya Offset.

Dwi Surjono, H. (2013). Pengaruh Problem-Based Learning Terhadap Hasil Belajar Ditinjau Dari Motivasi Belajar PLC Di SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, 14.

Hardiyanto, Susilawati, A. Harjono. (2015). Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Masalah Dan Ekspositori Dengan Keterampilan Proses Sains Terhadap Hasil Belajar Fisika Siswa Kelas VIII MTSN 1 Mataram Tahun Ajaran 2014/2015. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Teknologi, 7.

Indrayani, E. (2011). Pengelolaan Sistem Informasi Akademik Perguruan Tinggi Berbasis Teknologi Informasi Dan Komunikasi. Jurnal Penelitian Pendidikan, 16.

Purwanto. (2014). Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Cakrawala Media.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung: Alfabeta Bandung.

Sulihin. (2012). Pengaruh Blended Learning Terhadap Motivasi Belajar Dan Hasil Belajar Siswa Tingkat SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, 11.

Suprijono. (2013). Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT.Rajagrafindo.

Syarif, I. (2012). Pengaruh Model Blended Learning Terhadap Motivasi Dan Prestasi Belajar Siswa SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, 16.

T. Aritonang, K. (2008). Minat Dan Motivasi Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Penabur, 11.

Wahyudin, D. (2010). Model Pembelajaran I-Care Pada Kurikulum Mata Pelajaran TIK di SMP. Jurnal Penelitian Pendidikan, 11.

Wahyudin, S. (2010). Keefektifan Pembelajaran Berbantuan Multimedia Menggunakan Metode Inkuiri Terbimbing Untuk Meningkatkan Minat Dan Pemahaman Siswa. Jurnal Pendidikan Fisika Indonesia, 6.

Zuldafrial. (2014). Strategi Belajar Mengajar. Yogyakarta: Cakrawala Media.

Downloads

Published

2020-12-01

How to Cite

Sakillah, K., Hemafitria, H., & Rianto, H. (2020). PENGARUH PENGGUNAAN MODEL BLENDED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS X TKR SMK PUTRA KHATULISTIWA PONTIANAK. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 4(2), 116–127. https://doi.org/10.31571/pkn.v4i2.2108

Issue

Section

Artikel Penelitian