EKSPLOITASI PEREMPUAN: STUDI DI DESA BANGKET PARAK

Authors

  • Indah Ayuni Universitas Mataram
  • Lalu Sumardi Universitas Mataram

DOI:

https://doi.org/10.31571/jpkn.v7i1.4768

Keywords:

Eksploitasi perempuan, penyebab eksploitasi.

Abstract

Eksploitasi merupakan kegiatan atau perbuatan yang dilakukan dengan tujuan agar bisa memperoleh suatu keuntungan. Penilitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana, (1) bentuk eksploitasi perempuan; (2) faktor-faktor apa saja yang menyebabkan banyaknya eksploitasi perempuan. Jenis penelitian ini termasuk kedalam jenis studi kasus.  Sumber data dari penelitian ini yaitu ibu-ibu rumah tangga yang pernah mengalami eksploitasi dan bapak-bapak yang pernah ditinggalkan istrinya menjadi TKW. Metode pengumpulan data menggunakan metode wawancara dan observasi (pengamatan. Adapun teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis data model interaktif yang dikembangkan Miles, Huberman, dan Saldana yang mencakup tiga tahapan yaitu; kondensasi data ,penyajian data dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan metode tersebut diketahui bahwa ; (1) bentuk-bentuk eksploitasi perempuan tidak hanya dilihat dalam usaha memenuhi kebutuhan rumah tangga yang dilakukan dengan cara bekerja disawah, tetapi juga menjadi tenaga kerja wanita (TKW) di luar negeri dan penjual sayur keliling; (2) faktor-faktor penyebab terjadinya eksploitasi perempuan yaitu faktor ekonomi, broken home dan ajakan teman.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Asmiati. Sumardi., L., Ismail., & M., Alqadri., B. (2022). Faktor-Faktor Penyebab Rendahnya Minat Melanjutkan Studi Anak Pada Masyarakat Nelayan di Desa Seruni Mumbul Kabupaten Lombok Timur., Jurnal Ilmiah Proofesi Pendidikan., 7(2c)., 786-793., https://doi.org/10.29303/jipp.v7i2c.645

Ayu, L., Rispawati Rispawati, & Yuliatin Yuliatin. (2020). Pelaksanaan Pembinaan Kepribadian Pada Anak Didik Pemasyaratan (Studi di Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Lombok Tengah). Indonesian Journal of Social Sciences and Humanities, 1(3), 163–172. https://journal.publication-center.com/index.php/ijssh/article/view/191

Asrifitriani, A., & Zubair, M. Z. (2022). Pelaksanaan Tradisi Banjar Begawe dan Implementasi Nilai-Nilai Pancasila (Studi Desa Suwangi Timur Kecamatan Sakra Kabupaten Lombok Timur). Jurnal Global Citizen : Jurnal Ilmiah Kajian Pendidikan Kewarganegaraan, 11(1), 34–42. https://doi.org/10.33061/jgz.v11i1.7477

Bayu, Febrita Said. (2018). Analisis Faktor-Faktor yang Mendorong Masyarakat Desa Pondok Kecamatan Babadan Kabupaten Ponorogo Menjadi Tkw - Umpo Repository. Umpo.ac.id. https://doi.org/http://eprints.umpo.ac.id/4033/1/Depan.pdf

Heldayanti, R. (2022). Dampak Campur Tangan Orang Tua Dalam Rumah Tangga Anak Terhadap Hubungan Cucu (Studi Kasus Pada Masyarakat Buntok Kabupaten Barito Selatan) - IDR UIN Antasari Banjarmasin. Uin-Antasari.ac.id. https://doi.org/http://idr.uin-antasari.ac.id/20353/1/PERNYATAAN%20KEASLIAN%20TULISAN.pdf

Haslan, M, M., Yuliatin Yuliatin ., Fauzan, A., & Tripayana, A, N, I. (2021). Penyuluhan Tentang Dampak Perkawinan Dini Bagi Remaja di SMA Negeri 2 Gerung Kabupaten Lombok Barat. Jurnal pengabdian Magister Pendidikan IPA. 4(2).

Haslan, M. M., Dahlan, D., & Yuliatin, Y. (2021). Perilaku Perundungan (Bullying) dan Dampaknya Bagi Anak Usia Sekolah (Studi Kasus Pada Siswa SMP Negeri Se-Kecamatan Kediri Lombok Barat). Jurnal Pendidikan Sosial Keberagaman, 7(2). https://doi.org/10.29303/juridiksiam.v7i2.140

Juwitaningrum, J., Teguh Prakoso, C., & Boer, K. (n.d.). Analisis Semiotika pada Video Eksperimen Sosial “Slap Her: Children’s Reaction†oleh Fanpage.It di Youtube tentang Kekerasan Terhadap Perempuan. 8(3), 97–111. Retrieved November 22, 2022, from https://ejournal.ilkom.fisip-unmul.ac.id/site/wp-content/uploads/2020/10/JURNAL%20SKRIPSI%20JATI%20DWI%20(10-16-20-06-58-22).pdf

Juita, F., Mas`ad, M., & Arif, A. (2020). Peran Perempuan Pedagang Sayur Keliling Dalam Menopang Ekonomi Keluarga Pada Masa Pandemi COVID-19 di Kelurahan Pagesangan Kecamatan Mataram Kota Mataram. CIVICUS : Pendidikan-Penelitian-Pengabdian Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan, 8(2), 100. https://doi.org/10.31764/civicus.v8i2.2916

Nurfatimah, N., Hamdian Affandi, L., & Syahrul Jiwandono, I. (2020). Analisis Keaktifan Belajar Siswa kelas Tinggi di SDN 07 Sila pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 5(2), 145–154. https://doi.org/10.29303/jipp.v5i2.130

Novar, S., S., Elfemi, N., & Akbar, W., K., (2021). Dampak Industrialisasi Pedesaan dalam Ketahanan Sosial Masyarakat Nagari Kasang Kecamatan Batang Anai Kabupaten Padang Pariaman. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3), 6017–6023. https://jptam.org/index.php/jptam/article/view/1902

Pratiwi & Wahyu, Y. (2022). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi migrasi internasional tenaga kerja Indonesia ke luar negeri tahun 2007 (studi kasus tenaga kerja Indonesia asal kabupaten Majalengka propinsi Jawa Barat). Uns.ac.id. https://doi.org/https://digilib.uns.ac.id/dokumen/download/6620/MTc2NTE=/Analisis-faktor-faktor-yang-mempengaruhi-migrasi-internasional-tenaga-kerja-Indonesia-ke-luar-negeri-tahun-2007-studi-kasus-tenaga-kerja-Indonesia-asal-kabupaten-Majalengka-propinsi-Jawa-Barat-yunita-wahyu-pratiwi.pdf

Putri, D., P., K. & Sri Lestari. (2012). Pembagian Peran Dalam Rumah Tangga Pada Pasangan Suami Istri Jawa. Jurnal Penelitian Humaniora, 16(1), 72–85. https://doi.org/10.23917/humaniora.v16i1.1523

Rizqi, M., A. (2018). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Masyarakat Untuk Menjadi Tenaga Kerja Indonesia di Luar Negeri. Prosiding Seminar Nasional: Manajemen, Akuntansi, Dan Perbankan, 1(1), 1161–1174. http://conferences.uin-malang.ac.id/index.php/semnasfe/article/view/802

Rizki, K. (2020). Implementasi Konvensi Internasional Tentang Perlindungan Hak Pekerja Asing dan Anggota Keluarganya: Studi Kasus Penjaminan Hak Pekerja Migran Indonesia Di Singapura. RESIPROKAL: Jurnal Riset Sosiologi Progresif Aktual, 2(1), 13–38. https://doi.org/10.29303/resiprokal.v2i1.23

Saktyo Kuncoro, B. (2018). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengambilan Keputusan Menjadi Tenaga Kerja Indonesia (Studi Kasus di Kabupaten Grobogan). Economics Development Analysis Journal, 6(4), 386–394. https://doi.org/10.15294/edaj.v6i4.22288

Shopiyah., S(2022). Implementasi Pendidikan Keluarga Menurut Al-qur’an Dalam Menyiapkan Generasi Muda. Iiq.ac.id. https://doi.org/http://repository.iiq.ac.id//handle/123456789/1765

Sumardi, L., Rispawati, R., & Ismail, M. (2018). The Effect of Information Technology on Learning (A Study on Civic and Pancasila Education Students at Mataram University). JPP (Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran), 24(2), 73–84. https://doi.org/10.17977/um047v24i22017p073

Wijaya, L. N. (2012). Pola Pengasuhan Remaja Dalam Keluarga Broken Home Akibat Perceraian. Uns.ac.id. https://doi.org/https://digilib.uns.ac.id/dokumen/download/29251/NjE2OTQ=/Pola-Pengasuhan-Remaja-Dalam-Keluarga-Broken-Home-Akibat-Perceraian-Louis-Nugraheni-Wijaya-D0308040.pdf

Wahyudiati, D., Rohaeti, E., Irwanto, Wiyarsi, A., & Sumardi, L. (2020). Attitudes toward Chemistry, Self-Efficacy, and Learning Experiences of Pre-Service Chemistry Teachers: Grade Level and Gender Differences. International Journal of Instruction, 13(1), 235–254. https://eric.ed.gov/?id=EJ1239310

Yusi., A., D., Suntoro., I., & Nurmalisa., Y.,(2017). Pengaruh Pergaulan Teman Sebaya Terhadap Sikap Materialistis Dan Sikap Hedonisme Remaja. Jurnal Kultur Demokrasi, 5(6). http://jurnal.fkip.unila.ac.id/index.php/JKD/article/view/13891

Downloads

Published

2023-06-01

How to Cite

Ayuni, I., & Sumardi, L. (2023). EKSPLOITASI PEREMPUAN: STUDI DI DESA BANGKET PARAK. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 7(1), 210–218. https://doi.org/10.31571/jpkn.v7i1.4768