ANALISIS STRATEGI MEMBANGUN KOMUNIKASI EFEKTIF OLEH GURU DALAM PROSES PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DI KELAS VIII SMP NEGERI 2 KOTA PONTIANAK

Authors

  • MUHAMMAD ANWAR RUBE'I IKIP PGRI PONTIANAK

DOI:

https://doi.org/10.31571/pkn.v1i1.512

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi membangun komunikasi efektif yang di gunakan oleh guru dalam proses Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan di kelas VIII Sekolah Menengah Pertama Negeri 2 Kota Pontianak. Metode penelitian yang digunakan yaitu penelitian deskriptif dengan bentuk penelitian studi survei. Jumlah populasi dalam penelitian ini adalah 225 orang siswa. sedangkan jumlah sampel penelitian ini yaitu berjumlah 144 siswa. Alat pengumpul data yang digunakan dalam penelitin ini yaitu angket, panduan observasi dan panduan wawancara. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yiatu perhitungan persesntase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa srategi membangun komunikasi komunikasi efektif oleh guru dalam proses pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan di kelas VIII SMP Negeri 2 Kota Pontianak dikategorikan “Baik†karena mencapai 73,34%.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

MUHAMMAD ANWAR RUBE'I, IKIP PGRI PONTIANAK

DOSEN PRODI PPKN IKIP PGRI PONTIANAK

References

Asrori, M. 2003. Perkembangan Peserta Didik. Malang: Wineka Media.

Jalaluddin. R. 2001. Psikologi Komunikasi, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Johnson D. W, 1981. Reaching Out, Interpersonal Effectiveness and self, actualization, Engle wood Ellifs: Prentice Hallo.

Mc Laughlin Ted J, 1994. Communication, Colombus, Ohio. Charles E, Merril Books Inc.

Muhammad Ali. 1998. Penelitian Kependidikan, Prosedur dan Strategi, Bandung: Aksara.

Pupuh Fathurrohman dan Sobry Sutikno. 2007, Strategi Belajar Mengajar Melalui Penanaman Konsep Umum & Konsep Islami, Bandung: Refika Aditama.

Sentoso, Jimmy. 2003. Komunikasi Efektif dalam Tim, www.sinarharapan.co.id, diakses tanggal 21 maret 2010

Sugiono. 1997. Statistik Non Parametris. Bandung: Alfabeta.

Supratiknya, A. 1995. Komunikasi Antar Pribadi Tinjauan Psikologis, Yogyakarta: Kanisius.

Suranto. 2006, Komunikasi Efektif untuk Mendukung Kinerja Perkantoran, www.uny.ac.id/diakses pada tanggal 16 maret 2010.

Downloads

Published

2017-06-01

How to Cite

RUBE’I, M. A. (2017). ANALISIS STRATEGI MEMBANGUN KOMUNIKASI EFEKTIF OLEH GURU DALAM PROSES PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DI KELAS VIII SMP NEGERI 2 KOTA PONTIANAK. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 1(1), 66–77. https://doi.org/10.31571/pkn.v1i1.512

Issue

Section

Artikel Penelitian