EFEKTIVITAS SOSIAL MEDIA SEBAGAI MEDIA PROMOSI DAN INFORMASI DI BBPP LEMBANG

Authors

  • Hana Nurfalah Universitas Pendidikan Indonesia

Abstract

Media sosial atau sosial media adalah platform digital yang memfasilitasi penggunanya untuk saling berkomunikasi atau membagikan konten berupa tulisan, foto, video dan merupakan platform digital yang menyediakan fasilitas untuk melakukan aktivitas sosial bagi setiap penggunanya. Instagram merupakan salah satu media untuk menyebarkan informasi dan sebagai media yang digunakan untuk promosi. Di dalam artikel ini akan membahas tentang keefektifan media sossial sebagai media informasi dan promosi di BBPP Lembang. Metode penelitian yang digunakan yaitu studi literature dan observasi selama 40 hari di BBPP Lembang. Hasil dari studi literatur dan observasi adalah pembuatan desain yang efektif dan menarik untuk digunakan di platform instagram BBPP Lembang.

 

Kata Kunci: Media Sosial, Efektif, Instagram

Downloads

Download data is not yet available.

References

Herlina, N., & Lubis, E. E. (2017). Efektivitas Komunikasi Akun Instagram@ Sumbar_Rancak Sebagai Media Informasi Online Pariwisata Sumatera Barat (Doctoral dissertation, Riau University).

Krisnawati, D. (2018). Peran perkembangan teknologi digital pada strategi pemasaran dan jalur distribusi UMKM di Indonesia. Jurnal Manajemen Bisnis Krisnadwipayana, 6(1), 69-74.

Muharam, M., & Persada, A. G. (2020). Implementasi Penggunaan Website Sebagai Media Informasi dan Promosi Guna Meningkatkan Jangkauan Pasar (Studi Kasus: Desa Sumberejo). AUTOMATA, 1(2).

Oktaviani, W. F., & Fatchiya, A. (2019). Efektivitas Penggunaan Media Sosial sebagai Media Promosi Wisata Umbul Ponggok, Kabupaten Klaten. Jurnal Komunikasi Pembangunan, 17(1), 13-27.

Puspitarini, D. S., & Nuraeni, R. (2019). Pemanfaatan Media Sosial Sebagai Media Promosi. Jurnal Common, 3(1), 71-80.

Purbohastuti, A. W. (2017). Efektivitas Media Sosial Sebagai Media Promosi. Tirtayasa Ekonomika, 12(2), 212-231.

Sari, D. N., & Basit, A. (2020). Media Sosial Instagram Sebagai Media Informasi Edukasi. PERSEPSI: Communication Journal, 3(1), 23-36.

Downloads

Published

2023-01-13