PROGRAM BIMBINGAN PRIBADI DALAM MENINGKATKAN INTERAKSI SOSIAL SISWA SMP KOPERASI PONTIANAK

Authors

  • Novi Andriati IKIP PGRI Pontianak
  • Novi Wahyu Hidayati IKIP PGRI Pontianak

DOI:

https://doi.org/10.31571/sosial.v6i1.1253

Keywords:

program bimbingan pribadi, interaksi sosial, SMP Koperasi Pontianak,

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mencari data faktual mengenai program bimbingan pribadi tentang interaksi sosial siswa SMP Koperasi Pontianak. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif, yaitu prosedur yang memaparkan keadaan objek yang diselidiki. Hasil penelitian menunjukkan gambaran umum interaksi sosial siswa SMP Koperasi diperoleh persentase sebesar 57,11% tergolong sedang. Hal ini dapat dinterpretasikan melalui 4 aspek interaksi sosial yaitu interaksi sosial terhadap komunikasi, interaksi sosial terhadap sikap, interaksi sosial terhadap tingkah laku kelompok dan interaksi sosial terhadap norma sosial. Rancangan program bimbingan pribadi tentang interaksi sosial siswa disusun berdasarkan asesmen kebutuhan tentang interaksi sosial yang disusun berdasarkan program bimbingan dan konseling komprehensif yang terdiri dari layanan dasar, layanan responsif, perencanaan individual, serta dukungan sistem.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anwar, S. 2017. Jurnal Konseling Islami (Volume 8, Nomor 1). Semarang: Universitas Negeri Semarang.

Atifah, H. 2015. Jurnal Hisbah (Volume 12, Nomor 12). Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Caraka, P. B. 2015. Jurnal Fokus Konseling (Volume 1, Nomor 2). Lampung: STKIP Muhammadiyah Pringsewu.

Dewa, K. S. 2008. Bimbingan Konseling. Yogyakarta: Araska.

Hadari, N.2012. Metode Penelitian Bidang Sosial. Yogyakarta: Gajah Mada University Press.

Jhon, W. 2009.Psikologi Perkembangan.Jakarta : PT Ramaja Rosdakarya.

Luky, K. 2015. Jurnal Psikologi Pendidikan dan Konseling (Volume 1, Nomor 1). Makassar: Universitas Negeri Makassar.

Melchioriyusni, Zikra & Azrul, S. 2013. Jurnal Konseling dan Pendidikan (Volume 1, Nomor 2).Padang: Universitas Negeri Padang.

Muhibbin, S. 2015. Psikologi belajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Prayitno& Amti. 2010. Dasar-dasar bimbingan dan konseling. Jakarta: Rineka Cipta.

Stephen & Michael.2002. Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta.

Sugiyo. 2011. Manajemen Bimbingan dan Konseling. Semarang : Unnes Press.

Sugiyono. 2011. Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta.

Syamsu, Y. 2009.Program Bimbingan dan Konseling di Sekolah. Bandung: Alfabeta.

Yulia, A. 2016.Jurnal Kependidikan(Volume 35, Nomor 2). Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Downloads

Published

2019-06-01

How to Cite

Andriati, N. and Hidayati, N. W. (2019) “PROGRAM BIMBINGAN PRIBADI DALAM MENINGKATKAN INTERAKSI SOSIAL SISWA SMP KOPERASI PONTIANAK”, Sosial Horizon: Jurnal Pendidikan Sosial, 6(1), pp. 53–67. doi: 10.31571/sosial.v6i1.1253.