Uji Kelayakan E-Comic pada Materi Sistem Ekskresi untuk Siswa Kelas XI SMA

Authors

DOI:

https://doi.org/10.31571/edukasi.v20i1.3464

Keywords:

media pembelajaran, e-comic, kelayakan, learning media, feasibility

Abstract

Abstrak

Penelitian bertujuan untuk menguji kelayakan e-comic sebagai media pembelajaran pada materi Sistem Ekskresi di kelas XI SMA. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Media e-comic diuji kelayakannya melalui validasi oleh enam validator yang terdiri dari tiga ahli materi dan tiga ahli media. Instrumen penelitian yang digunakan adalah lembar validasi. Hasil penelitian menunjukkan nilai dari ahli materi untuk aspek format, isi, dan bahasa, masuk dalam kategori valid. Hasil validasi oleh ahli media untuk aspek kesederhanaan, keterpaduan, keseimbangan, bentuk, dan warna masuk dalam kategori valid. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa media e-comic layak digunakan sebagai media pembelajaran pada materi Sistem Ekskresi.

 

Abstract

This research aimed to describe the feasibility of e-comic as a learning media on the material of Excretion System 11th of Senior High School students. The research method used descriptive quantitative. Thus e-comic was tested its feasibility by six validators which consist of three material experts and three media experts, the instrument used a validation sheet. The result by the material experts showed that the average total validation score for the format aspect, content aspect, and language aspect was categorized as valid. The result by media experts showed that the average total validity score for the simplicity aspect, cohesiveness aspect, balance aspect, form aspect, and colors aspect was categorized as valid. It concluded that e-comic is valid to be used as a learning media for Excretion System.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdullah, R. (2016). Pembelajaran dalam Perspektif Kreativitas Guru dalam Pemanfaatan Media Pembelajaran. Lantanida Journal, 4(1), 35-49. http://dx.doi.org/10.22373/lj.v4i1.1866.

Afandi, R. (2015). Pengembangan Media Pembelajaran Permainan Ular Tangga untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa dan Hasil Belajar IPS di Sekolah Dasar. JINoP (Jurnal Inovasi Pembelajaran), 1(1), 77-89. https://doi.org/10.22219/jinop.v1i1.2450.

Andari, I. Y. (2019). Pentingnya Media Pembelajaran Berbasis Video untuk Siswa Jurusan IPS Tingkat SMA se-Banten. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP UNTIRTA Tahun 2019.

Anshori, S. (2019). Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi sebagai Media Pembelajaran. Civic-Culture: Jurnal Ilmu Pendidikan PKN dan Sosial Budaya, 2(1), 88-100.

Arpan, M., Budiman, R., & Verawardina, U. (2018). Need Assessment Penerapan Media Pembelajaran Pengenalan Hardware Jaringan Komputer Berbasis Augmented Reality. Edukasi: Jurnal Pendidikan, 16(1), 48-56. http://dx.doi.org/10.31571/edukasi.v16i1.834.

Arsyad, A. (2015). Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Emalia & Farida. (2019). Inovasi Pendidikan dengan Memanfaatkan Teknologi Digital dalam Upaya Menyongsong Era Revolusi Industri 4.0. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Program Pascasarjana Universitas PGRI Tahun 2019.

Faramita, G., Daningsih, E., & Yokhebed, Y. (2018). Kelayakan Film Dokumenter Pembuatan Bingka Pepaya Submateri Peran Tumbuhan di Bidang Ekonomi. Edukasi: Jurnal Pendidikan, 16(2), 267-280. https://doi.org/10.31571/edukasi.v16i2.1025.

Habibati, H., Hasan, M., & Fitri, N. R. (2019). Pengembangan Media Buletin Menggunakan Coreldraw X7 pada Materi Pencemaran Lingkungan. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, 7(1), 23-33. https://doi.org/10.24815/jpsi.v7i1.13514.

Hermawan, L. I., Hobri, H., Murtikusuma, R. P., Setiawani, S., & Yudianto, E. (2018). Pengembangan E-Comic Berbantuan Pixton pada Materi Program Linear Dua Variabel. Kadikma, 9(2), 78-88. https://doi.org/10.19184/kdma.v9i2.9748.

Irfana, N., Iswari, R. S., & Marti, F. P. (2017). Pengembangan Komik Digital “Let’s Learn About Virus†sebagai Media Pembelajaran Biologi Siswa Kelas X SMA. Journal of Biology Education, 6(3), 258-264. https://doi.org/10.15294/jbe.v6i3.21083.

Nengsi, S. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Bentuk Komik pada Materi Fotosintesis untuk SMP Kelas VIII. Research of Applied Science and Education, 11(1), 99-108. http://doi.org/10.22216/jit.2017.v11i1.490.

Nugraha, E. A., Yulianti, D., & Khanafiyah, S. (2012). Pembuatan Bahan Ajar Komik Sains Inkuiri Materi Benda untuk Mengembangkan Karakter Siswa Kelas IV SD. Unnes Physic Eductaion Journal, 1(2), 60-68. https://doi.org/10.15294/upej.v1i2.1379.

Nursamsu, N., & Kusnafizal, T. (2017). Pemanfaatan Media Pembelajaran ICT sebagai Kegiatan Pembelajaran Siswa di SMP Negeri Aceh Tamiang. Jurnal IPA dan Pembelajaran IPA, 1(2), 165-170. https://doi.org/10.24815/jipi.v1i2.9691.

Panjaitan, R. G. P., Savitri, E., & Titin, T. (2016). Pengembangan Media E-Comic Bilingual Sub Materi Saluran dan Kelenjar Pencernaan. Unnes Science Education Journal, 5(6), 1372-1381.

Paramita, R., Panjaitan, R. G. P., & Ariyati, E. (2018). Pengembangan Booklet Hasil Inventarisasi Tumbuhan Obat sebagai Media Pembelajaran pada Materi Manfaat Keanekaragaman Hayati. Jurnal IPA dan Pembelajaran IPA, 2(2), 83-88. https://doi.org/10.24815/jipi.v2i2.12389.

Pradilasari, L., Gani, A., & Khaldun, I. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Audio Visual pada Materi Koloid untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Siswa SMA. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, 7(1), 9-15. https://doi.org/10.24815/jpsi.v7i1.13293.

Rahmawati, A., Triwoelandari, R., & Nawawi, M. (2021). Pengembangan Media iSpring pada Pembelajaran IPA Berbasis STEM untuk Mengembangkan Kreativitas Siswa. Edukasi: Jurnal Pendidikan, 19(2), 304-318. https://doi.org/10.31571/edukasi.v19i2.3046.

Rohati, R., Winarni, S., & Hidayat, R. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Komik Matematika Berbasis Problem Based Learning dengan Manga Studio V05 dan Geogebra. Edumatica, 8(2), 81-91. https://doi.org/10.22437/edumatica.v8i2.5486.

Rizawayani, R., Sari, S. A., & Safitri, R. (2017). Pengembangan Media Poster pada Materi Struktur Atom di SMA Negeri 12 Banda Aceh. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, 5(1), 127-133.

Sadiman, A. S., Rahardjo, R., Haryono, A., & Rahardjito. (2012). Media Pendidikan: Pengertian, Pengembangan, dan Pemanfaatannya. Jakarta: Rajawali.

Salyani, R., Amsal, A., & Zulyani, R. (2018). Pengembangan Buku Saku pada Materi Reaksi Reduksi Oksidasi (Redoks) di MAN Model Banda Aceh. Jurnal IPA dan Pembelajaran IPA, 2(1), 7-14. https://doi.org/10.24815/jipi.v2i1.10736.

Sii, P., Verawardina, U., Arpan, M., & Sulistiyarini, D. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Inkuiri pada Mata Pelajaran KKPI terhadap Kemampuan Psikomotorik Siswa. Jurnal Pendidikan Informatika dan Sains, 6(2), 166-176. http://dx.doi.org/10.31571/saintek.v6i2.642.

Soramiranda, N., Ningsih, K., & Panjaitan, R. G. P. (2016). Efektivitas Penggunaan Media Powerpoint Disertai Kartu Bergambar terhadap Hasil Belajar Siswa pada Materi Klasifikasi Makhluk Hidup di Kelas VII SMPN 2 Ketapang. Jurnal Lentera Sains, 6(2), 77-83. https://doi.org/10.24929/lensa.v6i2.289.

Sudjana, N., & Rivai, A. (2013). Media Pengajaran (Penggunaan dan Pembuatannya). Bandung: Sinar Baru Algensindo.

Sulfia, U., & Habibati, H. (2017). Penerapan Media Teka-Teki Silang pada Materi Koloid untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Jurnal IPA dan Pembelajaran IPA, 1(1), 6-15. https://doi.org/10.24815/jipi.v1i1.9457.

Wahyuningsih, W., Jamaluddin, J., & Karnan, K. (2015). Penerapan Pembelajaran Biologi Berbasis Macromedia Flash dan Implikasinya terhadap Keterampilan Metakognitif dan Penguasaan Konsep Siswa Kelas VIII SMPN 6 Mataram. Jurnal Pijar MIPA, 10(1), 47-52. https://doi.org/10.29303/jpm.v10i1.16.

Wedyawati, N., & Lisa, Y. (2018). Kelayakan Buku Ajar Mata Kuliah Pembelajaran IPA SD bagi Mahasiswa PGSD. Edukasi: Jurnal Pendidikan, 16(2), 155-168. https://doi.org/10.31571/edukasi.v16i2.943.

Yamasari, Y. (2010). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICT yang Berkualitas. Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana X Institut Teknologi Sepuluh November Tahun 2010.

Downloads

Published

2022-06-10

How to Cite

Mery, M. W., Panjaitan, R. G. P., & Wahyuni, E. S. (2022). Uji Kelayakan E-Comic pada Materi Sistem Ekskresi untuk Siswa Kelas XI SMA. Edukasi: Jurnal Pendidikan, 20(1), 43–57. https://doi.org/10.31571/edukasi.v20i1.3464

Issue

Section

Research Article (Artikel Penelitian)