HASIL BELAJAR SEJARAH INDONESIA MELALUI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE EVERYONE IS A TEACHER HERE BERDASARKAN KEMANDIRIAN BELAJAR

Authors

DOI:

https://doi.org/10.31571/sosial.v6i1.1036

Keywords:

Everyone is a Teacher Here, hasil belajar, kemandirian belajar, pembelajaran aktif, sejarah Indonesia,

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar Sejarah Indonesia pada siswa setelah mengikuti model pembelajaran aktif tipe Everyone Is A Teacher Here ditinjau dari kemandirian belajar. Penelitian menggunakan metode penelitian quasi eksperimen dengan subjek penelitian adalah siswa kelas X di salah satu SMAN di Tangerang. Instrumen yang digunakan adalah angket kemandirian belajar dan tes hasil belajar siswa pada materi Sejarah Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh interaksi antara penggunaan model pembelajaran aktif tipe Everyone Is Teacher Here terhadap hasil belajar siswa. Apabila ditinjau berdasarkan kemandirian belajar, hasil belajar Sejarah Indonesia pada siswa yang memiliki kemandirian belajar tinggi lebih baik daripada hasil belajar siswa yang memiliki kemandirian rendah. Dengan demikian model pembelajaran aktif tipe Everyone Is Teacher Here dapat diimplementasikan dalam pembelajaran Sejarah Indonesia pada siswa yang memiliki kemandirian belajar tinggi.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Rinaldo Adi Pratama, SMKN 7 Kabupaten Tangerang

Jurusan Pendidikan Sejarah

Inne Marthyane Pratiwi, Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati

Jurusan Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

References

Abbot, M.L. dan McKinney, J. 2013. Understanding and applying research design. New Jersey: John Wiley & Sons, Inc.

Agustinawati, N. 2014. Pengaruh Metode Pembelajaran dan Kemandirian Belajar Terhadap Hasil Belajar Sejarah Siswa di SMAN 7 Cirebon. Jurnal Pendidikan Sejarah. Vol. 3 (2), 1-7, DOI: 10.21009/JPS.032.01.

Arikunto, S. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Bordens, K.S. dan Abbot, B. 2013. Research design and methods a process approach. New York: Mc Graw Hill Education.

Creswell, J.W. 2015. Riset pendidikan perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi riset kualitatif dan kuantitatif edisi kelima [Soetjipto, H.P dan Soetjipto S.M, Trans.]. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Edwards, S. 2015. Active Learning in the Middle Grades, Middle School Journal, Vol. 46(5): 26-32.

Freeman et.al. 2014. Active Learning Increases Student Performance In Science, Engineering, And Mathematics, Proceedings of the National Academy of Sciences of the United States of America PNAS,. Vol. 111 (23). DOI: 10.1073/pnas.1319030111.

Gagne, R. M. et.al. 2005. Principles of Instruction Design. New York: Wadsworth Publishing.

Hasan, S. H. 2013. History Education in Curriculum 2013: A New Approach to Teaching History. HISTORIA: International Journal of History Education, Vol. XIV (2): 163-178, 2013.

Kuh, G. D., et.al. 2014. Knowing What Students Know and Can Do The Current State of Student Learning Outcomes Assessment in U.S. Colleges and Universities. Urbana: National Institute for Learning Outcomes Assessment, January 2014.

Michael, J. 2006. Where’s The Evidence That Active Learning Works?, Advances in Physiology Education, The American Physiological Society, Vol. 30. h. 160. DOI: 10.1152/advan.00053.2006.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2016 Tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2016 Tentang Standar Penilaian Pendidikan, Pasal 4, Ayat 1.

Schraw, G., Crippen, K.J. dan Hartley, K. 2006. Promoting Self-Regulation in Science Education: Metacognition as Part of a Broader Perspective on Learning, Research in Science Education, Vol. 36: 111-139, DOI: 10.1007/s11165-005-3917-8.

Schunk, D. H., dan Mullen, C. A. 2013. Toward a Conceptual Model of Mentoring Research: Integration with Self-Regulated Learning, Educational Psychology Review, Vol. 25(3): 361-389.

Shuy, T. 2010. Self-Regulated Learning, Teaching Excellence in Adult Literacy, No. 3: 1-3.

Silberman, M.L. 2013. Active Learning: 101 Cara Belajar Siswa Aktif. Yogyakarta: Nuansa Cendikia.

Slavin, R.E. 2011. Psikologi Pendidikan Teori dan Praktik. Jakarta: Indeks.

Sudjana, N. 2009. Penilaian proses hasil belajar mengajar. Bandung: Remaja Rosda Karya.

Sugiyono. 2003. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta.

Sulaiman. 2016. Pengaruh Strategi Everyone Is A Teacher Here Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa, Jurnal e-DuMath, Vol. 2 (1), DOI: 10.26638/je.168.2064.

Zimmerman, B.J. 1990. Self-Regulated Learning And Academic Achievement: An Overview, Educational Psychologist, Vol. 25 (1), 3-17. DOI: 10.1207/s15326985ep2501_2.

Downloads

Published

2019-06-01

How to Cite

Pratama, R. A. and Pratiwi, I. M. (2019) “HASIL BELAJAR SEJARAH INDONESIA MELALUI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE EVERYONE IS A TEACHER HERE BERDASARKAN KEMANDIRIAN BELAJAR”, Sosial Horizon: Jurnal Pendidikan Sosial, 6(1), pp. 96–107. doi: 10.31571/sosial.v6i1.1036.