Analisis Kesalahan Berbahasa Indonesia pada Penelitian Mini Mahasiswa
Abstract
Tujuan penelitian adalah untuk mendeskripsikan pemakaian diksi dan penulisan kalimat pada penelitian mini mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia IKIP PGRI Pontianak. Penelitian yang dilakukan merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Objek penelitian berupa penelitian mini mahasiswa Program Studi Bahasa dan Sastra Indonesia semester V dengan data dan sumber data berupa tugas penelitian mini. Pengumpulan data menggunakan studi dokumenter. Teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan kesalahan yang terdapat pada penelitian mini mahasiswa berupa penggunaan diksi yang keliru hingga menimbulkan kalimat yang rancu dan pemakaian kalimat yang masih belum padu antara kalimat satu dan kalimat yang lain.
Keywords
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.31571/edukasi.v15i1.407
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 Eti Ramaniyar

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
INDEXING AND ARCHIVING



































PUBLISHED BY
Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat (LPPM)
Unit Penelitian dan Publikasi Ilmiah
IKIP PGRI Pontianak
Gedung Rektorat Lt. 2, Jl. Ampera No. 88, Pontianak, Kalimantan Barat - 78116
e-mail: edukasi.ikippgriptk@gmail.com
e-ISSN 2407-1803 (electronic)
p-ISSN 1829-8702 (print)
Edukasi: Jurnal Pendidikan is licensed under a
Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License