Buku saku submateri kelainan pada sistem ekskresi kelas XI SMA

Authors

  • Sayuti Sayuti Universitas Tanjungpura
  • Ruqiah Ganda Putri Panjaitan Unversitas Tanjungpura
  • Eko Sri Wahyuni Universitas Tanjungpura

DOI:

https://doi.org/10.31571/saintek.v11i2.2406

Keywords:

Kata kunci, buku saku, validasi, submateri sistem ekskresi

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kelayakan media buku saku sebagai media pembelajaran submateri kelainan pada sistem ekskresi kelas XI SMA berdasarkan hasil uji ekstrak daun pasak bumi dalam menghambat pertumbuhan Staphylococcus aureus. Media buku saku divalidasi oleh dua orang validator dengan menilai beberapa aspek yaitu aspek format, isi dan bahasa. Analisis validasi dilakukan dengan cara menghitung skor yang diberikan oleh dua orang validator menggunakan rumus validitas isi. Hasil analisis validasi media buku saku dinyatakan valid dengan nilai 1,00. Kesimpulannya media buku saku submateri kelainan pada sistem ekskresi layak digunakan sebagai media pembelajaran.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ami, M.S, Endang S., dan Raharjo. (2012). Pengembangan Buku Saku Materi Sistem Ekskresi Manusia di SMA/MA Kelas XI. Bioedu. 1(2),10-13. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/bioedu/article/view/439/342.

Arsyad, A. (2014). Media Pembelajaran. Jakarta: Rajagrafindo Persada.

Daryanto. (2010). Media Pembelajaran Peranannya Sangat Penting Dalam Mencapai Tujuan Pembelajaran. Yogyakarta: Gava Media.

Djamarah, S. Bahri dan Aswan Zain. (1995). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Gregory, R.J. (2011). Tes Psikologi: Sejarah, Prinsip, dan Aplikasi. Jakarta: Erlangga.

Meikahani, R. dan Erwin S.K. (2015). Pengembangan Buku Saku Pengenalan Pertolongan dan Perawatan Cedera Olahraga untuk Siswa Sekolah Menengah Pertama. Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia. (11)1,15-22. https://journal.uny.ac.id/index.php/jpji/article/view/8166.

Mustari, M. dan Yunita S. (2017). Pengembangan Media Gambar Berupa Buku Saku Fisika SMP Pokok Bahasan Suhu dan Kalor. Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Al-BiRuNi. 6(1),113-123.

Nugraha, Setya G. (2013). Kamus Bahasa Indonesia Praktis. Surabaya: Sulita Jaya. http://ejournal.radenintan.ac.id/index.php/al-biruni/article/view/1583.

Pangestu, Citra, Abdurrahman, dan Feriansyah S. (2013). Pengembangan Buku Saku IPA Terpadu Sebagai Media Pembelajaran Berbasis Literasi Sains Siswa SMP. 5(5),97-107. http://jurnal.fkip.unila.ac.id/index.php/JPF/article/view/1744.

Rahmawati, I. S., Roekhan., & Nurchasanah. (2016). Pengembangan Media Pembelajaran Menulis Teks Fabel dengan Macromedia Flash Bagi Siswa SMP. Jurnal Pendidikan. Vol. 1 (7), 1323-1329. http://journal.um.ac.id/index.php/jptpp/article/view/6561.

Riyana, Cepi. (2012). Media Pembelajaran. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Pendidikan (Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung: Alfabeta.

Sulistyani, N.H.D,. Jamzuri dan D.T. Raharjo. (2013). Perbedaan Hasil Belajar Siswa Antara Menggunakan Media Pocket Book Pada Meteri Kinematika Gerak Melingkar Kelas X. Jurnal Materi Dan Pembelajaran Fisika. 1(1),164-172. https://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/pfisika/article/view/1784.

Susilana, R. dan Riyana, C. (2007). Media Pembelajaran: Hakikat Pengembangan Pemanfaatan dan Penilaian. Bandung: CV Wacana Prima.

Utami, D.N. (2016). Kelayakan media buku saku pada sub materi manfaat keanekaragaman hayati kelas X SMA. Jurnal Pendidikan danPembelajaran. 5(1),1-11. https://jurnal.untan.ac.id/index.php/jpdpb/article/view/17555.

Windiarti, E dan Andian A.A (2016). Pengembangan buku saku pengolahan serealia dan kacang-kacangan (dodol, donat, susu kedelai) untuk SMK TPHP. Jurnal Pendidikan Teknik Boga. https://journal.student.uny.ac.id/ojs/index.php/boga/article/view/3167.

Yazid, K., Susantini, E., & Fitrihidajati, H. (2016).Validitas Buku Saku Materi Ekologi untuk Siswa Kelas X SMA. BioEdu. Vol. 5 (3), 390-396 https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/bioedu/article/view/19428/17744.

Downloads

Published

2022-12-03

How to Cite

Sayuti, S., Panjaitan, R. G. P., & Wahyuni, E. S. (2022). Buku saku submateri kelainan pada sistem ekskresi kelas XI SMA. Jurnal Pendidikan Informatika Dan Sains, 11(2), 113–118. https://doi.org/10.31571/saintek.v11i2.2406