Pengembangan sumber belajar LKM untuk calon guru kimia beralur discovery learning pada mata kuliah strategi pembelajaran kimia

Authors

  • Erviyenni Erviyenni Universitas Riau
  • Betty Holiwarni Universitas Riau
  • Fitri Aldresti Universitas Riau

DOI:

https://doi.org/10.31571/saintek.v10i1.2723

Keywords:

LKM, Discovery Learning, Strategi Pembelajaran Kimia

Abstract

Banyak calon guru maupun guru mengalami kesulitan dalam mempersiapkan perangkat terintegrasi model pembelajaran sesuai tuntutan kurikulum, yang mengharuskan guru melakukan kegiatan kelas berpusat kepada peserta didik. Guru pada umumnya dengan mudah bisa menentukan sintaks suatu model namun belum mampu menerapkan dalam suatu desain pembelajaran. Pengalaman membimbing mahasiswa calon guru dan peserta PPG selama beberapa tahun juga menunjukkan hal yang sama. Untuk memecahkan masalah ini dipandang perlu  pengembangan perangkat pada mata kuliah strategi pembelajaran kimia berupa LKM yang valid, praktis dan efektif pada materi pokok pengembangan pembelajaran dengan menerapkan model yang dipilih sesuai materi. Metode penelitian yang digunakan adalah Research & Development, yang terdiri dari 4-P yakni pendefinisian, perancangan, pengembangan dan pendesiminasian. Penelitian yang dilaksanakan hanya sampai pada tahap pengembangan. Data penelitian didapatkan dari hasil validasi pakar pendidikan kimia, observasi, wawancara dan analisis hasil uji coba. Hasil penelitian menunjukkan perangkat LKM beralur Discovery Learning yang dikembangkan memenuhi kriteria valid dari segi isi dan konstruksi. Hasil uji coba memenuhi kriteria praktis karena mahasiswa dapat menggunakan LKM dengan baik tanpa kendala yang berarti dan melalui angket, mahasiswa memberikan respon positif terhadap LKM.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdul Majid, 2016. Strategi Pembelajaran. PT Remaja Rosdakarya Offset. Bandung.

Ade Dwi Santika, Ratu Betta Rudibyani, Tasviri Efkar. 2016. Penerapan Discovery Learning Dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Luwes Materi Elektrolit/Nonelektrolit. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Kimia.5(3):143-155.FKIP Universitas Lampung.Lampung.

Andi Prastowo. 2012. Pengembangan Sumber Belajar. Pedagogia. Yogyakarta.

Daryanto dan Aris Dwicahyono 2014. Pengembangan Perangkat Pembelajaran Gava Media Yogyakarta.

Erviyenni, Betty Holiwarni, 2016, Pengembangan LKPD berbasis Discovery Learning pada materi pokok koloid untuk kimia SMA . Proseding SEMIRATA. PTN Wilayah Barat Bidang Ilmu MIPA.

Janawi. 2013. Metodologi dan Pendekatan Pembelajaran. Ombak. Yogyakarta Kemendikbud. 2017. Model-model Pembelajaran. Kemendikbud. Jakarta.

Made Wena. 2008. Stategi pembelajaran Inovatif kontemporer suatu tinjauan konseptual operasional. Bumi aksara. Jakarta Timur.

Muhammad Fathurrohman. 2016. Model-model Pembelajaran Inovatif. AR-RUZZ MEDIA. Jogjakarta.

Riduwan. 2012. Skala Pengukuran Variabel-variabel Penelitian. Alfabeta. Bandung.

Rusman. 2012. Model-model Pembelajaran Profesionalisme Guru. Grafindo Persada. Jakarta.

Rusman. 2015. Belajar dan Pembelajaran Berorientasi Standar ProsesPendidikan. Prenadamedia Group. Jakarta.

Suharsimi Arikunto. 2012. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan Edisi 2. Bumi Aksara, Jakarta.

Sugiyono. 2017. Metode Penelitian dan Pengembangan (Research and Development /R&D). Alfabeta. Bandung.

Sukardi. 2003. Metodologi Penelitian Pendidikan Kompetensi dan Praktiknya. Bumi Aksara. Yogyakarta.

Sukiman. 2012. Pengembangan Media Pembelajaran. Pedagogia. Yogyakarta.

Suyatno. 2009. Menjelajah Pembelajaran Inovatif. Masmedia Buana Pustaka, Sidoarjo.

Trianto. 2011. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif dan Progresif. Jakarta: Prenada Media Group.

Trianto. 2012. Model Pembelajaran Terpadu. BUMI AKSARA. Jakarta

Usman, M dan Setiawati, L. 2000, Menjadi Guru Profesional, Bandung, Remaja Rosda Karya.

Warsono dan Hariyanto. 2013. Pembelajaran Aktif Teori dan Asesmen. Remaja Rosdakarya. Bandung.

Yuni Yamasari. 2010. Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICT yang berkualitas. Seminar Nasional Pascasarjana 4 Agustus 2010. Universitas Negeri Surabaya. Surabaya.

Downloads

Published

2021-06-30

How to Cite

Erviyenni, E., Holiwarni, B., & Aldresti, F. (2021). Pengembangan sumber belajar LKM untuk calon guru kimia beralur discovery learning pada mata kuliah strategi pembelajaran kimia. Jurnal Pendidikan Informatika Dan Sains, 10(1), 28–36. https://doi.org/10.31571/saintek.v10i1.2723