TINGKAT PEMAHAMAN OPERATOR SEKOLAH PADA APLIKASI DAPODIK DI KECAMATAN PONTIANAK SELATAN

Authors

  • Chandra Lesmana, Ardian Arifin, Danar Santoso Prodi Pendidikan Teknologi Informasi dan Komputer, IKIP PGRI Pontianak, Jl. Ampera No.88 Pontianak

DOI:

https://doi.org/10.31571/saintek.v5i2.344

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pemahaman operator sekolah pada aplikasi dapodik di Kecamatan Pontianak Selatan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Variabel dalam penelitian ini adalah tingkat pemahaman operator sekolah terhadap aplikasi Dapodik. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan teknik wawancara dan observasi. Hasil dari penelitian secara umum dapat disimpulkan bahwa pemahaman operator dalam penginputan data Dapodik tergolong baik. Dilihat dari analisis data terhadap permasalahan yang ada, Persentase tingkat pemahaman operator sekolah  yaitu jumlah yang menjawab SS (Sangat Setuju) sejumlah 15% dari 20 pernyataan, jumlah yang menjawab S (Setuju) sejumlah 48,33% dari 20 pernyataan, jumlah yang menjawab TS (Tidak Setuju) sejumlah 30% dari 20 pernyataan, serta jumlah yang menjawab STS (Sangat Tidak Setuju). Dari hasil persentase tersebut dapat disimpulkan bahwa persentase tertinggi dapat dilihat pada jawaban angket Setuju dengan 48,33%, hal tersebut disimpulkan tingkat pemahaman operator sekolah adalah Baik atau sudah memahami mengenai tugas dan kewajiban operator Dapodik.

 

Kata Kunci: tingkat pemahaman, operator sekolah, dapodik.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2017-02-04

How to Cite

Danar Santoso, C. L. A. A. (2017). TINGKAT PEMAHAMAN OPERATOR SEKOLAH PADA APLIKASI DAPODIK DI KECAMATAN PONTIANAK SELATAN. Jurnal Pendidikan Informatika Dan Sains, 5(2), 184–194. https://doi.org/10.31571/saintek.v5i2.344