Kelayakan buku saku materi sistem ekskresi kelas XI SMA

Authors

  • Juminah Juminah Universitas Tanjungpura
  • Ruqiah Ganda Putri Panjaitan Prodi. Pendidikan Biologi, FKIP, Universitas Tanjungpura
  • Eko Sri Wahyuni Prodi. Pendidikan Biologi, FKIP, Universitas Tanjungpura

DOI:

https://doi.org/10.31571/saintek.v12i1.4149

Keywords:

buku saku, validasi, sistem ekskresi

Abstract

Buku  saku  merupakan  media  cetak  yang  berukuran  kecil, dapat disimpan di dalam saku dan mudah dibawa. Buku saku lazim digunakan dalam pembelajaran karena berdampak positif terhadap kualitas pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan media buku saku sebagai media pendamping dalam proses pembelajaran materi sistem ekskresi kelas XI SMA. Media buku saku divalidasi oleh lima orang validator dengan menilai dari beberapa aspek yakni aspek format, isi dan bahasa. Hasil analisis validasi media buku saku pada ketiga aspek tersebut masing-masing didapatkan nilai CVR 0,99 dengan kriteria valid,  dengan rata-rata CVI 0,99 dengan kriteria valid. Dapat disimpulkan bahwa media buku saku materi sistem ekskresi kelas XI SMA layak digunakan sebagai media pembelajaran.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aini, S.S.Q., & Sukirno. (2013). Pocketbook as media of learning to improve students learning motivation. Jurnal Pendidikan Akuntansi, 11(2), 68-75.

Ami, M.S., Endang S., & Raharjo. (2012). Pengembangan buku saku materi sistem ekskresi manusia di SMA/MA kelas XI. Bioedu, 1(2), 10-13.

Arsyad, A. (2014). Media pembelajaran. Jakarta: Rajawali Press.

Hamdani. (2011). Strategi belajar mengajar. Bandung: Pustaka Setia.

Kamil, F. (2011). Penggunaan buku saku fisika untuk meningkatkan kompetensi siswa. Jurnal Pendidikan, 1(1), 1-6.

Kustandi, C. & Sutjipto B. (2011). Media pembelajaran manual dan digital (Edisi Kedua). Bogor: Ghalia Indonesia.

Laksita, S.V., Supurwoko & Sri. (2013). Pengembangan media pembelajaran fisika dalam bentuk pocket book pada materi alat optik serta suhu dan kalor untuk kelas X SMA. Jurnal materi dan pembelajaran fisika (JMPF), 3(1), 1-6.

Lawshe, C.H. (1975). A quantitative approach to content validity. Personnel Psychology Journal, 28, 563-575.

Maulinda, A.W. (2013) Perbandingan penerapan media audio visual dalam peningkatan kompetensi menulis cerpen siswa kelas X MA Negeri patas tahun pelajaran 2012/2013 Kec. Gerokgak Kab. Buleleng Provinsi Bali. Skripsi, Universitas Muhammadiyah Malang. Diakses dari http://eprints.umm.ac.id/27576/2/jiptummpp-gdl-anitawulan-33047-1-pendahul-n.pdf

Naim, N. (2011). Dasar-dasar komunikasi pendidikan. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media.

Nugraha, S.G. (2013). Kamus bahasa Indonesia praktis. Surabaya: Sulita Jaya.

Pangestu, C., Abdurrahman, & Feriansyah S. (2013). Pengembangan buku saku IPA terpadu sebagai media pembelajaran berbasis literasi sains siswa SMP. Jurnal Pendidikan, 5(5), 97-107.

Rahmawati, I.S., Roekhan, & Nurchasanah. (2016). Pengembangan media pembelajaran menulis teks fabel dengan macromedia flash bagi siswa SMP. Jurnal Pendidikan, 1(7), 1323-1329.

Riyana, C. (2012). Media pembelajaran. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI.

Sabardila, A., Fachri, A.R., Santoso, E., Aini, N.N., Safitri, M., Putri, D.M., Damayanti,

N.A., Hermawati, L., Pratiwi, A.N., & Safira, R. (2020). Peningkatan antusiasme

dan pemahaman siswa dalam PBM melalui metode talking stick di MIM Jatisari

Kedungdowo, Boyolali. Buletin KKN Pendidikan, 1(2), 56–62.

Sanjaya, W. (2008). Perencanaan dan desain sistem pembelajaran. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Setyono, Y.A., Sukarmin, & Wahyuningsih, D. (2013). Pengembangan media pembelajaran fisika berupa buletin dalam bentuk buku saku untuk pembelajaran fisika kelas VIII materi gaya ditinjau dari minat baca siswa. Jurnal Pendidikan Fisika, 1(1), 118-126.

Sugiyono. (2013). Metode penelitian pendidikan pendidikan kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sulistyani, N.H.D., Jamzuri & Raharjo D.T. (2013). Perbedaan hasil belajar siswa antara menggunakan media pocket book pada meteri kinematika gerak melingkar kelas X. Jurnal Materid dan Pembelajaran Fisika, 1(1), 164-172.

Susilana, R. & Riyana, C. (2007). Media pembelajaran. Bandung: CV. Wacana Prima.

Tim Penyusun. (2008). Kamus besar bahasa indonesia. Jakarta: Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional.

Tria, A. (2014). Desain pembelajaran kimia bermuatan nilai pada topik larutan elektrolit dan non- elektrolit. Tesis, Universitas Pendidikan Indonesia. Diakses dari http://repository.upi.edu.

Utami, D.N. (2016). Kelayakan media buku saku pada sub materi manfaat keanekaragaman hayati kelas X SMA. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, 5(1), 1-11.

Yazid, K., Susantini, E., & Fitrihidajati, H. (2016). Validitas buku saku materi ekologi untuk siswa kelas X SMA. BioEdu, 5(3), 390-396.

Yudasmara, G.A., & Desi P. (2015). Pengembangan media pembelajaran interakif biologi untuk meningkatkan hasil belajar siswa SMP. Jurnal Pendidikan dan Pengajaran, 48 (2), 1-3.

Yuliani, F., & Herlina, L. (2015). Pengembangan buku saku materi pemanasan global untuk SMP. Unnes Journal of Biology Education, 4(1), 104-110.

Downloads

Published

2023-06-30

How to Cite

Juminah, J., Panjaitan, R. G. P., & Wahyuni, E. S. (2023). Kelayakan buku saku materi sistem ekskresi kelas XI SMA. Jurnal Pendidikan Informatika Dan Sains, 12(1), 146–153. https://doi.org/10.31571/saintek.v12i1.4149