Kelayakan buku saku submateri keanekaragaman hayati berdasarkan tumbuhan upacara adat
DOI:
https://doi.org/10.31571/saintek.v12i1.4429Keywords:
Validitas, Buku Saku, Tumbuhan Upacara AdatAbstract
Buku teks pelajaran pada dasarnya selalu digunakan oleh guru sebagai media pembelajaran utama dalam menyampaikan submateri manfaat keanekaragaman hayati. Namun, buku teks yang digunakan rata-rata berukuran relatif besar, materi yang terdapat dalam buku teks juga relatif panjang, dan hanya memuat informasi pemanfaatan keanekaragaman hayati secara umum. Oleh sebab itu, muncul gagasan untuk membuat buku saku keanekaragaman hayati berbasis pemanfaatan tumbuhan dalam upacara adat Melayu Ketapang di Kelurahan Mulia Kerta. Tujuan pada penelitian kali ini untuk mengukur validitas buku saku sebagai media pembelajaran yang akan digunakan pada submateri manfaat keanekaragaman hayati tumbuhan adat. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif dengan 12 pengujian kriteria penilaian berdasarkan penilaian 5 orang validator sebagi ahli media. Berdasarkan hasil validasi, buku saku mendapat nilai koefisien V sebesar 0,81 (kategori baik) dan mendapat nilai reabilitas sebesar 0,611 (kategori baik) sehingga memiliki kelayakan yang baik untuk digunakan sebagai media penunjang proses pembelajaran.
Downloads
References
Abdullah K. (2018). Berbagai Metodelogi dalam Penelitian Pendidikan dan Manajemen. Gunadarma Ilmu.
Aiken, L. R. (1980). Content Validity and Reliability of Single Items or Questionnaires. Educational and Psychological Measurement, 40(4), 955–959.
Amka. (2019). Filsafat Pendidikan. Nizamia Learning Center.
Anjelita, R., Syamswisna, & Ariyati, E. (2018). Pembuatan Buku Saku sebagai Media Pembelajaran Pada Materi Jamur Kelas X SMA. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa, 1–8. http://dx.doi.org/10.26418/jppk.v7i7.26171
Arifin, Z., & Retnawati, H. (2017). Developing an Instrument to Measure Mathematics Higher Order Thinking Skills of 10th Grade Student in Senior High School. PYTHAGORAS: Jurnal Pendidikan Matematika, 12(1), 98. https://journal.uny.ac.id/index.php/pythagoras/article/view/14058
Arsyad, A. (2019). Media Pembelajaran (Revisi). PT RajaGrafindo Persada.
Combi, Syamswisna, & Marlina, R. (2017). Kelayakan Media Buku Saku Pada Sub Materi Tumbuhan Paku (Pteridophyta) Kelas X SMA. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran UNTAN, 6(12), 1–10. https://jurnal.untan.ac.id/index.php/jpdpb/article/viewFile/16584/14329
Indriyani Y. (2018). Keefektifan Ilustrasi Buku Sekolah Elektronik (BSE) Seni Budaya (Seni Rupa) Kurikulum 2013 Kelas VII Smp. Universitas Negeri Semarang.
Kusaeri. (2014). Metode Penelitian. IAIN Sunan Ampel.
Melyanti, S. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Buku Saku Berbasis Mind Mapping untuk Pembelajaran Ekonomi Kelas XI. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 7(2), 107–115.
Muktaf, Z. M. (2016). Proses Kreatif Desain Sampul Buku dalam Membangun Brand Positioning.
Saputra, R. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Buku Saku Berbasis Android pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam Kelas X Sekolah Menengah Atas. Universitas Islam Negeri Raden Intan. Noor Linda Vitria Sari, Artathi Eka Suryandari.
Sari, N. L. V., Suryandari, E. A., & Santjaka, A. (2010). Studi Efektifitas Buku Saku Terhadap Skor Pengetahuan Penyakit Menular Seksual Pada Siswa SMA Negeri Banyumas. Jurnal Ilmiah Kebidanan, 1(1), 28–36.
Setiawan, A. (2019). Belajar dan Pembelajaran Tujuan Belajar dan Pembelajaran. Book, 09(02), 193–210. https://www.coursehero.com/file/52663366/Belajar-dan-Pembelajaran1-convertedpdf/
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.
Sulistyani, N. H. D., Jamzuri, & Rahardjo, D. T. (2013). Perbedaan Hasil Belajar Siswa Antara Menggunakan Media Pocket Book Dan Tanpa Pocket Book Pada. Jurnal Pendidikan Fisika, 1(1), 164–172.
Susilana, R., & Riyana, C. (2009). Media Pembelajaran. CV. Wacana Prima.
Susilana, Riyana, R. &, & Cepi. (2007). Media Pembelajaran Hakikat Pengembangan Pemanfaatan dan Penilaian. CV Wacana Prima.
Vik, V., Syamswisna, & Titin. (2016). Kelayakan Media Buku Saku Submateri Pemanfaatan Keanekaragaman Hayati di Kelas X SMA Mandor. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa, 5(5), 1–10.
Wardah, F. (2018). Assessment berupa Penilaian Proyek untuk Mengukur Kompetensi Keterampilan Siswa. Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya.
Yamasari, Y. (2010). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis ICT yang Berkualitas.Seminar Nasional Pascasarjana X-ITS ISBN No. 979-545-0270-1. Fmipa Unesa., 979.
Yuliani, F., & Herlina, L. (2015). Pengembangan Buku Saku Materi Pemanasan Global untuk SMP. Unnes Journal of Biology Education, 4(1), 104–110.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Aprizal Herunanda, Syamswisna Syamswisna, Asriah Nurdini Mardiyyaningsih
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
In submitting the manuscript to the journal, the authors certify that:
- They are authorized by their co-authors to enter into these arrangements.
- The work described has not been formally published before, except in the form of an abstract or as part of a published lecture, review, thesis, or overlay journal. Please also carefully read Jurnal Pendidikan Informatika dan Sains Posting Your Article Policy at http://journal.ikippgriptk.ac.id/index.php/saintek/about/submissions#onlineSubmissions
- That it is not under consideration for publication elsewhere,
- That its publication has been approved by all the author(s) and by the responsible authorities – tacitly or explicitly – of the institutes where the work has been carried out.
- They secure the right to reproduce any material that has already been published or copyrighted elsewhere.
- They agree to the following license and copyright agreement.
Copyright
Authors who publish with Jurnal Pendidikan Informatika dan Sains agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.