Penerapan problem based learning untuk meningkatkan motivasi belajar siswa pada materi ekosistem

Authors

  • Yogi Dirgari Universitas Tanjungpura
  • Ruqiah Ganda Putri Panjaitan Universitas Tanjungpura
  • Ary Kusmawati SMA Negeri 3 Pontianak

DOI:

https://doi.org/10.31571/saintek.v12i1.5688

Keywords:

Pembelajaran Berbasis Masalah, Motivasi Belajar, Ekosistem,

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi belajar siswa pada materi ekosistem melalui penerapan model problem based learning. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas kolaboratif yang dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri dari empat tahapan, meliputi perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Penelitian dilaksanakan di SMA Negeri 3 Pontianak pada bulan Maret – April 2023. Subjek penelitian berasal dari siswa kelas X IPA 6 dengan jumlah 34 siswa yang terdiri dari 17 laki-laki dan 17 perempuan. Instrumen yang digunakan yaitu lembar observasi keterlaksanaan pembelajaran dan angket motivasi belajar siswa. Analisis data menggunakan teknik statistik deskriptif. Proses pembelajaran pada siklus 1 dapat terlaksana dengan persentase 86% dan meningkat pada siklus 2 menjadi 100% dengan kriteria sangat baik. Nilai persentase motivasi belajar siswa pada siklus 1 sebesar 71,75% dan meningkat pada siklus 2 menjadi 80,04% dengan kriteria tinggi. Dapat disimpulkan bahwa penerapan model problem based learning dapat meningkatkan motivasi siswa pada materi ekosistem.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adnan., Muharram., & Jihadi, A. (2019). Pengembangan e-book biologi berbasis konstruktivistik untuk meningkatkan motivasi belajar siswa SMA kelas XI. Indonesian Journal of Educational Studies, 22 (2), 112 – 119.

Agnesa, O.S., & Rahmadana, A. (2021). Model problem-based learning sebagai upaya peningkatan keterampilan berpikir kritis pada pembelajaran biologi. Journal on Teacher Education, 3 (3), 65 – 81.

Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Basri. (2018). Hubungan antara kecerdasan emosional dengan motivasi belajar pada mahasiswa. Sosial Humaniora, 1 (2), 89 – 94.

Emda, A. (2017). Kedudukan motivasi siswa dalam pembelajaran. Lantanida Journal, 5 (2), 172 – 182.

Habibi, F.M. (2018). Pengembangan multimedia pembelajaran interaktif pada materi protista mata pelajaran biologi kelas X MIA 2 SMA Negeri 1 Depok. Jurnal Prodi Teknologi Pendidikan, 7 (2), 178 – 188.

Ilma, A.Z., Budiharti, R. & Ekawati, E.Y. (2021). Eksperimen discovery learning dan problem based learning ditinjau ketekunan belajar siswa materi Hukum Newton. Jurnal Materi dan Pembelajaran Fisika, 11 (1), 20 – 27.

Jayadiningrat, M.G., & Ati, E.K. (2018). Peningkatan keterampilan memecahkan masalah melalui model pembelajaran problem based learning (PBL) pada mata pelajaran kimia. Jurnal Pendidikan Kimia Indonesia, 2 (1), 1 – 10.

Jayawardana, H.B.A. (2017). Paradigma pembelajaran biologi di era digital. Jurnal Bioedukatika, 5 (1), 12 – 17.

Lutfiah, W., Anisa., & Hambali, H. (2021). Pengaruh model pembelajaran problem based learning terhadap hasil belajar biologi. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3 (4), 2092 – 2098.

Mulyani, S. (2020). Peningkatan hasil belajar biologi materi sistem pernapasan melalui model problem based learning bagi peserta didik kelas XI MIPA 6 SMA Negeri 1 Tawangsari Semester 2 Tahun Pelajaran 2017/2018. Jurnal Pendidikan, 29 (2), 143 – 150.

Palennari, M. (2018). Problem based learning (PBL) memberdayakan keterampilan berpikir kritis pebelajar pada pembelajaran biologi. Prosiding Seminar Nasional Biologi dan Pembelajarannya: Inovasi Pembelajaran dan Penelitian Biologi Berbasis Potensi Alam (pp. 599 – 608). Jurusan Biologi Universitas Negeri Makassar, Indonesia.

Panjaitan, R.G.P., Maulidya, A., & Yokhebed. (2022). Kelayakan media flash flipbook pada submateri darah, Jurnal Pendidikan Informatika dan Sains, 11 (2), 77 – 87.

Pramana, M.W., Jampel, I.N., & Pudjawan, K. (2020). Meningkatkan hasil belajar biologi melalui e-modul berbasis problem based learning. Jurnal Edutech, 8 (2), 17 – 32.

Rahman, S. (2021). Pentingnya motivasi belajar dalam meningkatkan hasil belajar. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Dasar: Merdeka Belajar dalam Menyambut Era Masyarakat 5.0 (pp. 289 – 302. Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo, Indonesia.

Ratnasari, D., Amelia, E., & Suhartono, A. (2020). Motivasi dalam model pembelajaran berbasis masalah pada konsep ekosistem. Didaktika Biologi: Jurnal Penelitian Pendidikan Biologi, 4 (1), 27 – 34.

Santosa, T.A., & Yulianti, S. (2020). Pengaruh pemberian kuis terhadap peningkatan motivasi belajar biologi siswa di SMA Negeri 7 Kerinci. Science Education dan Application Journal (SEAJ), 2 (2), 79 – 87.

Setiawan, A.R. (2019). Efektivitas pembelajaran biologi berorientasi literasi saintifik. Thabiea: Journal of Natural Science Teaching, 2 (2), 83 – 94.

Setiyadi, M.W. (2019). Penerapan model pembelajaran problem based learning untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar biologi siswa. Justek: Jurnal Sains dan Teknologi, 2 (1), 22 – 28.

Shofiyah, F. (2018). Model problem based learning (PBL) dalam melatih scientific reasoning siswa. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA, 3 (1), 33 – 38.

Sudibyo, E., Jatmiko, B., & Widodo, W. (2016). Pengembangan instrumen motivasi belajar fisika: Angket. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA, 1 (1), 13 – 21.

Sumitro, A.H., Setyosari, P., & Sumarmi. (2017). Penerapan model rpoblem based learning meningkatkan motivasi dan hasil belajar IPS. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 2 (9), 1188 – 1195.

Suprihatin, T., & Rohmatun. (2020). Ketekunan akademik pada siswa SMA X Semarang di era pandemi covid-19. Prosiding Seminar Nasional Membangun Resiliensi Era Tatanan Baru Melalui Penguatan Nilai-Nilai Islam, Keluarga, dan Sosial (pp. 378 – 387). Fakultas Psikologi Universitas Islam Sultan Agung, Semarang, Indonesia.

Taofiq, M., Setiadi, D., & Hadiprayitno, G. (2018). Analisis implementasi model pembelajaran inkuiri dan problem based learning terhadap kemampuan literasi sains biologi ditinjau dari kemampuan akademik yang berbeda di SMAN 1 Kayangan. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Biologi (pp. 549 – 555). Universitas Mataram, Nusa Tenggara Barat, Indonesia.

Tarmadiyah, N.D. (2017). Minat kedisiplinan dan ketekunan belajar terhadap motivasi berprestasi dan dampaknya pada hasil belajar matematika SMP. Jurnal Manajemen Pendidikan, 12 (1), 26 – 37.

Downloads

Published

2023-06-30

How to Cite

Dirgari, Y., Panjaitan, R. G. P., & Kusmawati, A. (2023). Penerapan problem based learning untuk meningkatkan motivasi belajar siswa pada materi ekosistem. Jurnal Pendidikan Informatika Dan Sains, 12(1), 56–65. https://doi.org/10.31571/saintek.v12i1.5688