Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Studnt Teams Achievement Division (STAD) terhadap Hasil Belajar Siswa pada Materi Wujud Zat

Authors

  • Mira Batil SMP Methodist, Jalan Sumondo Bengkayang, Kalimantan Barat
  • Ira Nofita Sari IKIP PGRI Pontianak

DOI:

https://doi.org/10.31571/jpsa.v1i1.916

Keywords:

pengaruh, hasil belajar, model kooperatif tipe STAD, wujud zat

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan model kooperatif tipe STAD terhadap hasil belajar siswa pada materi wujud zat. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen bentuk quasy exsperimental design  dengan rancangan non-equivalent group posttest only. Adapaun yang menjadi populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas VII SMP Negeri 3 Sanggau Ledo. Berdasarkan teknik pengambilan sampel dengan teknik sampling jenuh, maka diperoleh kelas VII B sebagai kelas eksperimen dan kelas VII A sebagai kelas kontrol. Teknik pengumpul data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik pengukuran dengan alat berupa tes. Setelah dilakukan analisis data perhitungan effect size diketahui bahwa terdapat pengaruh penerapan model kooperatif tipe STAD terhadap hasil belajar siswa pada materi wujud zat, dengan nilai ES sebesar 0,62 berkriteria sedang.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Daftar Pustaka

Komara, E., Belajar dan Pembelajaran Interaktif, Refika Aditama, 2014.

Trianto, Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif, Kencana Prenada Media Group, 2009.

Rusman, Model-model Pembelajaran Mengembangkan Profesional Guru, Rajawali Press, 2014.

Simarmata, U., Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD terhadap Hasil Belajar Siswa pada Materi Listrik Dinamis di Kelas X SMA, Jurnal Inpafi, 2(1), 2014.

Sinulingga, Nadeak, J., Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Berbasis Mind Mapping terhadap Hasil Belajar Siswa pada Konsep Bunyi di Kelas VII SMP Negeri 3 Tebing Tinggi, Jurnal Online Pendidikan Fisika, 1(1), 2012.

Situmorang, R., Penerapan Model Pemelajaran Tipe STAD dengan Menggunakan LKS untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Matematis Siswa di Kelas VII SMP Negeri 4 Sei Tuan, Jurnal Suluh Pendidikan FKIP-UHN, 1(1), 2014.

Sutrisno, L., Effect Size, http://www.scribd.com/doc/28025523/effect zise (Accessed May 19, 2014).

Dahar, R. ., Teori-teori Belajar, Erlangga, 1989.

Susanti, E. D., Indrawati, Yushardi, Pengaruh Pembelajaran Problem Based Instruction Disertai Metode Demonstrasi terhadap Hasil Belajar dan Retensi Siswa pada Pembelajaran Fisika SMA, Jurnal Pembelajaran Fisika, 2015.

Ardiansyah, A., Peningkatan Hasil Belajar pada Materi Pokok Hidrokarbon melalui Model Kooperatif Tipe TTW (Think Talk Write) Bermuatan Karakter Siswa Kelas X-4 SMAN 6 Banjarmasin, Jurnal Inovasi Penidikan Sains, 4(1), 2013.

Nur, N.M., Meningkatkan Hasil Belajar Siswa melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD pada Tema Lingkungan di Kelas 1 SD Negeri 10 Totoli, Jurnal Kreatif Tadulako, 4(9), 2012.

Setiogohadi, Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar IPA Kelas VII.2 SMP Negeri 24 Palembang, Jurnal Inovasi dan Pembelajaran Fisika, 1(1), 2014.

Gusniar, Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Team Achievement Division (STAD) dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPS Kelas IV SDN No. 2 Ogoamas II, jrnal Kreatif Tadulako, 2(1), 2014.

Sari, E., Abdullah, A., Pengaruh Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD terhadap Hasil Belajar Siswa Materi Elastisitas Kelas XI SMAN 1 Gedangan, Jurnal Inovasi Pendidikan Fisika, 3(1), 2014.

Downloads

Published

2018-11-30

How to Cite

Batil, M., & Sari, I. N. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Studnt Teams Achievement Division (STAD) terhadap Hasil Belajar Siswa pada Materi Wujud Zat. JURNAL PENDIDIKAN SAINS DAN APLIKASINYA, 1(1), 7–12. https://doi.org/10.31571/jpsa.v1i1.916